RESUME KE 17 KEGIATAN BELAJAR MENULIS PGRI GEL.27

"Mengenal Penerbit Indie " Pertemuan Ke : 17 Hari/Tanggal : Rabu, 27 September 2022 Tema : Mengenal Penerbit Buku. Moderator : Helwiyah Narasumber : Mukminin, S.Pd. M.Pd Bunga sekuntum Mekar berseri, Disunting gadis dari Betawi, Assalamu Alaikum pegiat literasi, Salam jumpa dengan Lalu Darwati Kegiatan belajar menulis telah sampai pada pertemuan ke 17. Pada pertemuan sebelumnya kita diajarkan kaidah dalam menulis berbagai karya tulisan sehingga pada akhirnya kita akan menghasilkan karya tulis. pada kesempatan kali ini kita akan diperkenalkan oleh narasumber bagaimana cara menerbitkan atau mencetak hasil tulisan kita dalam bentuk sebuah buku. kalau kita sudah mengenal industri penerbit buku apalagi buku yang kita terbitkan ber ISBN. wah ndak pusing lagi bagaimana cara menerbitkan buku. Mengawali pertemuan kali sang moderator (Helwi...